Batu Mulia Bacan
Batu mulia asal pulau Kasiruta, Halmahera Selatan, Maluku Utara, ini sejatinya telah tersohor hingga mancanegara. Bukan hanya dimasa kini, melainkan sejak abad pertengahan saat Tanah Air menjadi pusat rempah-rempah dunia. Batu bacan merupakan “batu hidup” karena kemampuannya berproses menjadi lebih indah secara alami ataupun cukup dengan mengenakannya setiap hari dalam bentuk cincin, kalung, ataupun kepala sabuk. Batu acan dengan inklusi atau serat batu yang banyak secara perlahan akan berubah menjadi lebih bersih dan bening, serta mengkristal dalam waktu bertahun-tahun. Tidak hanya mampu hidup berubah warna secara alami, batu bacan juga untuk beberapa jenis dapat menyerap senyawa lain dari bahan yang melekatinya.
Semoga Bermamfaat..
No comments :
Post a Comment
Tinggalkan comentar anda disini